Blog

No Image
Penulis: ariyanti Tag: pendidikan, literasi, digital, inspiratif, edukas, Tanggal: 12 June 2020

Perjalanan & Pembelajaran

Kami mewawancarai Dedi Supendra, seorang akademisi di bidang Teknologi Pendidikan, sekarang mengajar sebagai Dosen Jurusan Kurikulum dan Teknologi Pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan di Universitas Negeri Padang. Ia menempuh perjalanan studi yang cukup panjang untuk dapat ...

Read more
No Image
Penulis: Ranti Huri Tag: #pendidikan #teknologi #literasi #volunteer, Tanggal: 16 April 2020

Tantangan Pendidikan Hari Ini; Akses Teknologi dan Pandemi

Awal Januari 2019, pertama kali saya tiba di Talang Tomi, dusun kecil yang mempertemukan saya dengan anak-anak di Kelas Jauh SDN 13 Lubai Ulu, Muara Enim Sumatera Selatan. Kesempatan menjadi Guru Pengabdi (GP) 2.0 Gerakan ...

Read more
No Image
Penulis: Muhammad Iqbal Tag: Kompetensi, Media Pembelajaran, Pendidikan, Tanggal: 8 December 2018

Tantangan Guru untuk Paradigma Baru

Metode pembelajaran yang diterapkan oleh seorang guru sangat memengaruhi daya serap siswa dalam materi yang diajarkan. Guru merupakan sosok di balik layar yang menentukan kualitas siswa dan sekolah. Dengan demikian, barangkali tidak salah bila banyak ...

Read more
No Image
Penulis: SRI GUSMURDIAH Tag: Budaya Membaca, Guru, Pendidikan, Tanggal: 8 December 2018

Guru, Ayo Membaca!

Guru merupakan tugas yang sangat urgen dan fundamental dalam membangun peradaban suatu bangsa. Menjadi guru berarti mengambil peran untuk membentuk karakter manusia. Mengarahkannya ke pribadi yang lebih baik dan tangguh sebagai manusia utuh, serta ...

Read more
No Image
Penulis: Windy Nurul Alif Tag: Kenakalan Remaja, Degradasi Moral Remaja, Pen, Tanggal: 14 December 2018

Edukasi dan Kendali atas Tubuh Semenjak Dini

Masa pubertas merupakan masa peralihan dari masa kanak-kanak menjadi dewasa yang dimulai umur 8 – 14 tahun. Pada masa pubertas inilah, masa di mana mereka mencari jati diri dan arti dari hidup. Pada masa-masa ini ...

Read more
No Image
Penulis: Windy Nurul Alif Tag: Sekolah, Indonesia Terdidik TIK, Guru, Pendid, Tanggal: 11 December 2018

Membudayakan Pendidikan Progresif

Guru merupakan pelaku utama dalam penerapan program pendidikan di sekolah dan memiliki peran yang sangat penting dalam mencapai tujuan pendidikan yang diharapkan. Secara  undang-undang, guru merupakan seorang pendidik profesional dengan tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, ...

Read more
No Image
Penulis: Rizka Wahyuni Tag: Guru, Sekolah, Siswa, Pendidikan, Tanggal: 9 November 2018

Jadi Guru Itu Berat, Biar Aku Saja

Apa kabar para pendidik bangsa? Masihkah di dalam diri tersemat semangat menggebu? Masihkah ingat alasan kenapa memutuskan menjadi guru? Mari kita kembali ke masa-masa memutuskan menjadi guru. Bila dirunut satu persatu, maka biasanya beberapa alasan seseorang ...

Read more

Twitter